10 Tips Menghemat Listrik PLN
Berikut ini 10 Tips Menghemat Listrik PLN
- Apabila sudah tidak di gunakan, matikan lampu. Selain menghemat listrik juga supaya lampu tidak cepat rusak.
- Pergunakan lampu hemat energi yang terang.
- Cabut steker listrik barang elektronik yang sudah tidak digunakan. Bisa juga menggunakan stop kontak untuk mematikannya.
- Gunakan alat penghemat listrik yang bagus.
- Matikan lampu, tv, radio, dan barang elektronik lainnya disaat tidur.
- Pilih barang elektronik yang hemat listrik.
- Ajari anak dan keluarga untuk hemat energi listrik.
- Cabut charger ponsel saat indikator energi hp sudah penuh.
- Gunakan energi gas lpg untuk memasak.
- Gunakan energi matahari untuk memanaskan air.
0 komentar:
Post a Comment
tinggalkan pesan